Analisis Kualitas Layanan Tokopedia Untuk Mengetahui Kepuasan Pelanggan Menggunakan Metode Service Quality Di Karawang

Authors

  • Apit Priatna STMIK Rosma
  • Arif Maulana Yusuf STMIK Rosma
  • Cindy Apriliani STMIK Rosma

DOI:

https://doi.org/10.51903/e-bisnis.v15i2.856

Keywords:

Service Quality, Kepuasan pelanggan, E-Commerce, Kuantitatif, SPSS

Abstract

Penelitian ini melatarbelakangi pengguna internet di Indonesia, dimana internet sudah sangat berkembang menjadi suatu tempat untuk pasar global yang cukup luas untuk perdagangan, munculah sebuah sistem baru yaitu E-commerce. Sebagai suatu E-Commerce besar Indonesia yaitu tokopedia. Tokopedia didirikan sejak 2009, tokopedia mampu menyediakan suatu sarana penjualan kepada customer untuk customer sehingga siapa pun bisa membuka toko online milik sendiri yang mampu melayani calon pembeli di seluruh Indonesia dan memiliki fasilitas untuk mempertemukan penjual dengan pembeli, memberikan informasi dari customer ke customer, sarana mencari referensi produk. Produk yang dapat dijual pada Tokopedia merupakan barang baru yang dijual dengan harga yang sudah ditentukan oleh tokopedia sendiri. Tujuan dari penelitian ini untuk dapat mengetahui pengaruh dari dimensi-dimensi tersebut terhadap kepuasan para pelanggan dengan melihat kepada setiap indikator yang ada pada Service Quality beserta besaran dari pengaruh terhadap kepuasan pelanggan Tokopedia di kabupaten karawang. jenis penelitian yang dipakai yaitu jenis penelitian kuantitatif, data yang dikumpulkan dengan cara menyebar kuisioner dan di olah dengan menggunakan IBM SPSS statistic. Hasil penelitian ini dapat menunjukan bahwa tingkat kepuasan pelanggan signifikan.

References

[1] T. G. M. Tumbel, “PERLINDUNGAN KONSUMEN JUAL BELI ONLINE DALAM ERA DIGITAL 4.0,” LEX Soc., 2020.
[2] D. D. A. Yani, H. S. Pratiwi, and H. Muhardi, “Implementasi Web Scraping untuk Pengambilan Data pada Situs Marketplace,” J. Sist. dan Teknol. Inf., 2019.
[3] M. Rahmawati, “Bisnis Secara Elektronik,” J. Komun., 2017.
[4] F. Siswaka, “Analisis Kualitas Layana E-Commerce C2C-Classifieds Terhadap Kepuasan Pengguna Dengan Menggunakan Metode Webqual 4.0,” J. FASILKOM, 2020.
[5] M. Rokhman, Y. Agus Pranoto, and K. Ardi Widodo, “BENCHMARKING WEBSITE E-COMMERCE PRODUK PENGOLAHAN PANGAN UNGGULAN KOTA MALANG SEBAGAI SARANA PENINGKATAN KUALITAS LAYANAN MENGGUNAKAN WEBQUAL 4.0,” J. Mnemon., 2019.
[6] S. Ayu and A. Lahmi, “Peran e-commerce terhadap perekonomian Indonesia selama pandemi Covid-19,” J. Kaji. Manaj. Bisnis, 2020.
[7] R. Sari, “Pengaruh Penggunaan Paylater Terhadap Perilaku Impulse Buying Pengguna E-Commerce di Indonesia,” J. Ris. Bisnis dan Investasi, 2021.
[8] S. Rahayu, “Pengaruh Harga, Kepercayaan dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Pengguna E-Commerce Tokopedia,” MBIA, 2021.
[9] N. Hilmi, “Pengaruh BTS sebagai brand ambassador Tokopedia terhadap purchase intention yang dimediasi oleh brand awareness Tokopedia di Indonesia,” Fak. Ekon. dan Bisnis, 2020.
[10] F. Maulana and R. D. Santy, “Pengaruh Ulasan Online Terhadap Niat Beli Dengan Kepercayaan Sebagai Intervening (Studi Kasus Terhadap Pengguna Aplikasi Tokopedia di Kota Bandung),” J. Econ. Manag. Bus. Account., 2021.
[11] A. Ikhsan, “Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap,” J. Ilm. Manaj. Bisnis, 2018.
[12] M. A. Novia, B. Semmaila, and I. Imaduddin, “Pengaruh kualitas Layanan Dan Kualitas Produk Terhadap Kepuasan Pelanggan,” Tata Kelola, 2020.
[13] R. Ekasari, M. S. Pradana, G. Adriansyah, M. A. Prasnowo, A. F. Rodli, and K. Hidayat, “Analisis Kualitas Pelayanan Puskesmas Dengan Metode Servqual,” J. Darussalam J. Pendidikan, Komun. dan Pemikir. Huk. Islam, 2017.
[14] A. M. Tamzil, K. Kuswanti, and M. Urfah, “Pengaruh Brand Image, Service Quality dan Price terhadap Repurchase Intention pada Greenlight Bandung,” Syntax Idea, 2021.
[15] R. Alfatiyah, “Analisis Kualitas Jasa Periklanan Dengan Kombinasi Metode Servqual Dan Quality Function Deployment (Qfd) Untuk Meningkatkan Kepuasan Pelanggan,” JITMI (Jurnal Ilm. Tek. dan Manaj. Ind., 2018.
[16] Y. Ayuwandani, H. Winarto, and B. Budiarto, “PENGARUH DIMENSI SERVICE QUALITY (TANGIBLE, RELIABILITY, ASSURANCE, RESPONSIVENESS DAN EMPHATY) PADA CUSTOMER SERVICE BANK BCA KCU DARMO SURABAYA TERHADAP PERSEPSI,” J. Ekon. dan Bisnis, 2021.
[17] Azizi Alimul Hidayat, Menyusun Instrumen Penelitian & Uji Validitas-Reliabiltas. 2021.
[18] N. O. Sasmita, “Uji Validitas dan Reliabilitas berbantuan Software Statistical Product and Service Solutions (SPSS),” Modul Pembelajaran, 2021.

Downloads

Published

2022-12-05

How to Cite

Priatna, A. ., Yusuf, A. M., & Apriliani, C. . (2022). Analisis Kualitas Layanan Tokopedia Untuk Mengetahui Kepuasan Pelanggan Menggunakan Metode Service Quality Di Karawang. E-BISNIS: JURNAL ILMIAH EKONOMI DAN BISNIS, 15(2), 382–392. https://doi.org/10.51903/e-bisnis.v15i2.856