PERHITUNGAN STABILITAS KAPAL DENGAN CARA MENGGUNAKAN APLIKASI UNTUK MEMANFAATKAN TEKNOLOGI KOMPUTERISASI MENGHADAPI REVOLUSI INDUSTRI 4.0
DOI:
https://doi.org/10.51903/elkom.v13i1.12Keywords:
sistem komputer, jaringan internet, kalkulasi, danstabilitaskapalAbstract
KemajuanTehnologitelahmembuat metode penerapan pekerjaan dengan menggunakan sistem internet dan komputerisasi, yaitu perkembangan globalisasi teknologi akan membanjiri pasar Asia Tenggara, khususnya dunia maritime. Dengan menggunakan sistem internet ini akan mempermudah hubungan komunikasi untuk memperlancar pekerjaan di dunia maritime. Dalam mempersiapakan generasi muda dibangku kuliah, maka kita dapat menyiapkan materi perkuliahan dengan sistem pembelajaran yang menggunakan sistem link internet baik itu jaringan yang off line maupun on line.Materi perkuliahan stabilitas kapal yang biasanya dilakukan dengan sistem manual sekarang bisa diajarkan dengan sistem jaringan, yaitu mahasiswa dan taruna bisa mengakses link dengan dosen pembelajaran, dan hal ini bisa dilaksanakan dimanapun asal ada jaringan, sehingga mahasiswa bisa belajar sendiri dengan memanfaatkan sistem internet baik di asrama maupun di luar kampus.Stabilitas kapal sangat penting digunakan sebelum maupun ketika kapal di tengah laut untuk keselamatan pelayaran. Dengan sistem kalkulasi yang dihubungkan dengan internet, maka akan mempermudah komunikasi antara agency dengan chief officer yang akan melakukan perhitungan stabilitas kapal tersebut.