Sistem Informasi Promosi Pada Optik Sahabat Baru Berbasis Web

  • Desi Oktariya Universitas Prabumulih
  • Suhartini Universitas Prabumulih
  • Nur Aini Hutagalung Universitas Prabumulih
Keywords: Website, Promosi, Augmented Reality

Abstract

Pada saat ini banyak individu yang menggunakan website bukan hanya sekedar mencari infomasi saja, melainkan sebagai media promosi, pemesanan dan aktivitas lainnya yang dapat membuka peluang untuk bisnis. Salah satu pengaruh yang dapat dirasakan dari perkembangan teknologi adalah di bidang bisnis, media yang dapat diakses melalui internet adalah website. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dan UML sebagai alat bantu perancangan dengan implementasi Augmented Reality sebagai metode pengembangan sistem. Augmented Reality merupakan sebuah konsep menggabungkan dunia maya dengan dunia nyata untuk menghasilkan informasi dari data yang diambil dari sebuah sistem pada objek nyata yang ditunjuk sehingga batas antara keduanya menjadi semakin tipis. Kata Kunci : Website, Promosi, Augmented Reality.

Published
2023-12-07
How to Cite
[1]
Desi Oktariya, Suhartini, and Nur Aini Hutagalung, “Sistem Informasi Promosi Pada Optik Sahabat Baru Berbasis Web”, ELKOM, vol. 16, no. 2, pp. 332-339, Dec. 2023.